Sepak Bola
Jika orang asing mengatakan orang
Jerman tidak punya emosi, itu berarti belum pernah melewati akhir pekan di stadion sepak bola atau di bar sambil menonton pertandingan. Sangat jarang kesenangan dan kesengsaraan bisa begitu dekat berdampingan, di luar masa pertandingan liga utama sepakbola Jerman, Bundesliga. Saat terbaik adalah ketika Jerman menang Piala Dunia 2014.